Sarana menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah segala sesuatu yang dapat dipakai sebagai alat dalam mencapai suatu maksud dan tujuan;
Pengertian Sarana secara Umum
Sarana adalah perlengkapan yang dapat dipindah – pindahkan
untuk mendukung fungsi kegiatan dan satuan pendidikan, yang meliputi:
peralatan, perabotan,media pendidikan dan buku.
Sarana lebih ditujukan untuk benda-benda tidak bergerak seperti : komputer,
meja, telepon.
Pengertian Prasarana